Upaya Presiden Prabowo Tertibkan Industri Pertambangan Butuh Dukungan Daerah dan Penegak Hukum

prabowo pertambangan
Ilustrasi tambang. (esdm.go.id)

Skema WPR merupakan bagian dari komitmen pemerintahan Presiden Prabowo yang menginginkan hasil SDA bisa lebih dinikmati oleh rakyat.

“Sumber daya alam kita yang begitu besar, harus kita kelola sebaik-baiknya, untuk kepentingan rakyat, bangsa, dan negara, dan untuk kesejahteraan rakyat kita. Ini yang terkait dengan Pasal 33 Undang-Undang Dasar 1945,” ujar Menteri ESDM, Bahlil Lahadalia dikutip dari laman Kementerian ESDM, belum lama ini.***